Perbedaanmendasar dari kedua tepung ini adalah bahan dasarnya. Tepung terigu yang berwarna putih cerah terbuat dari gandum yang digiling. Biasanya terdapat sedikit campuran gluten di dalamnya. Sedangkan, tepung beras dibuat dari beras merah atau beras putih yang digiling halus.
.